Monday, May 16, 2016
OSENG KACANG PANJANG
OSENG KACANG PANJANG
sumber : caradunia.wordpress.com...
Bahan-Bahan :
250 gm kacang panjang - potong 3 cm
1 buah tempe - potong dadu kecil
5 buah bawang merah - dihiris halus
3 siung bawang putih - dihiris halus
5 buah cabai merah - dihiris serong
3 buah cabai hijau - dihiris serong
1 ruas lengkuas - dihiris
1 lembar daun salam
1 sudu teh garam atau sesuai rasa
1 buah tomat - dipotong kotak
2 sudu makan kecep manis
Minyak goreng secukupnya
Cara Memasak :
1. Panaskan minyak dan tumis tempe sampai 1/2 matang. Sisihkan.
2. Tinggalkan sedikit minyak, tumiskan bawang merah, bawang putih, cabai merah, cabai hijau, lengkuas, daun salam, tomat dan garam, masak sampai harum dan layu.
3. Masukkan tempe dan kacang panjang, aduk sampai sayur layu. Tambahkan kecap manis. Di aduk sebentar, lalu di angkat. (semua bahan di atas untuk 4 porsi)...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment